Takaran Pemberian Extra Fooding bagi Kacer pena usaha 00.00 kacer , pakan burung
mindanao - Stamina yg stabil sangat berpengaruh terhadap kemampuan tempur si burung Kacer (
Magpie Robin ) kesayangan kita, hal tersebut bisa kita peroleh dgn menerapkan peawatan harian kacer yg rutin kita lakukan. Selain peawatan, guna mendongkrak performance penampilan dan suara sang buung juara, maka si Kacer perlu sobat berikan Extra Food (EF).
Tapi perlu sobat perhatikan takaran EF yg pas buat Kacer, seperti berikut ini:
- Minimal 4x dlm 1 minggu kroto segar harus diberikan, dgn takaran 1 sendok makan tiap pemberiannya.
- Berikan cacing 1 ekor 2x dlm 1 minggu.
- Seminggu sekali burung bisa di beri suplemen herbal penggacor.
Sekian, semoga sedikit info yg kami sampaikan bisa bermanfaat bagi para kacermania, khususnya bagi kicaumania pemula yg terjun dlm hobi memelihara burung kacer. Salam Kicau.
( bird ekspor import )
source : http://cara-memelihara.blogspot.com, http://tribunnews.com, http://merdeka.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar