Kamis, 14 Januari 2016

Kue Coklat Chestnut - resep pepes

fenanote.blogspot.com - bahan kue kering coklat
  • 1/2 resep kulit sus
  • isi dan icing :
  • 170 g semisweet baking chocolate
  • 3 sdm air
  • 3 sdm rum
  • 3 sdm mentega
  • 310 whipping cream, kocok
  • 450 g pure chesnut
  • 125 ml gula bubuk
Kue Coklat Chestnutcara membuat kue coklat
  1. panaskan oven hingga bersuhu 200 derajat C. sendoki adonan sus membentuk lingkaran 25 cm diatas kertas roti. panggang kue dirak tengah selam 45-50 menit hingga mengembang dan renyah. angkat dari oven.
  2. buat sayatan kecil disisinya agar uapnya hilang. panggang kembali selama 5 menit supaya kering. lalu dinginkan. belah membujur menjadi 2 dan angkat adonan yg tak matang.
  3. kira-kira 1 jam sebelum diajikan, panskan cokelat dan air dlm panci. jika cokelat meleleh, aduk dgn rum dan mentega. dinginkan hingga cokelat kental.
  4. kocok krim hingga kental. taruh bagian bawah kulit sus bentuk cincin diatas rak kawat dgn alas loyang.
  5. kocok pure chesnut dan gula hingga licin. isi cincin adonan dgn pure chesnut.semprot / sendoki krim kocok diatasnya. taruh kembali belahan kulit sus yg lain.
  6. dengan hati-hati oleskan icing cokelat diatasnya. angkat ke atas piring saji. dinginkan dan sajikan.

other source : http://instagram.com, http://fb.com, http://hannacateringpuncak.net

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

All content at MY BLOG was found freely distributed on the internet and is presented for informational purposes only.
Images / photos / videos found in this site reserved by its respective owners.
We does not upload or host any files.
Home | DMCA | Contact