Minggu, 13 Desember 2015

Resep Buah Jeruk untuk Gizi Ibu Hamil - Gizi Ibu Hamil

Resep Buah Jeruk untuk Gizi Ibu Hamilfenanote.blogspot.com - Manfaat jeruk untk ibu hamil terletak pd kandungan asam folatnya. Asam folat merupakan senyawa yg sangat mudah diserap oleh bayi melalui rahim. Asam folat merupakan vitamin yg dibutuhkan untk menciptakan sel-sel baru dlm tubuh dan sangat penting dlm tumbuh kembang bayi. Tubuh tak menyimpan Asam folat yg cukup untk kebutuhan bayi dlm rahim, oleh sebab itu sang ibu wajib mengkonsumsi makanan penghasil asam folat.
Manfaat lain jeruk untk ibu hamil terletak pd kandungan bioflavanoid-nya. Senyawa ni diketahui mampu memperkuat jaringan ikat dan ampuh menjaga dinding pembuluh darah agar tetap kuat. Selain itu, bioflavanoid jg bisa mengurangi peradangan selama masa kehamilan.
Kandungan Gizi Dalam 100 Gram
Kandungan GiziProporsi
Kalori (kal.) Protein (g) Lemak (g) Karbohidrat (g) Kalsium (mg) Fosfor (mg) Zat Besi (mg) Vitamin A (SI) Vitamin B1 (mg) Vitamin B2 (mg) Niasin (mg) Vitamin C (mg) Air (g) 37, 00*) 0, 80 0, 50 8, 30 28, 00 27, 00 0, 80 60, 00 0, 03 - - 60, 00 89, 90

Cara Mengonsumsi
  • Siapkan buah jeruk secukupnya untk dikonsumsi dan sebaiknya dicuci terlebih dahulu.
  • Kupas dan bisa langsung dimakan sebagai makanan sehat harian.
  • Selain itu, buah jeruk jg bisa dijadikan jus agar terlihat lebih segar dan nikmat.
  • Usahakan mengonsumsi secukupnya, jangan terlalu banyak. Kurang dari lima buah dlm sehari akan lebih baik.

Sumber: Lenan Sari (2013). Buah, Daun, Umbi, Biji-Bijian & Kacang-Kacangan Berkhasiat Agar diberi Momongan yg Berkualitas, Yogyakarta: Diva-Press.

other source : http://solopos.com, http://log.viva.co.id, http://ibubidanku.blogspot.com



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

All content at MY BLOG was found freely distributed on the internet and is presented for informational purposes only.
Images / photos / videos found in this site reserved by its respective owners.
We does not upload or host any files.
Home | DMCA | Contact